Setelah melewati pertandingan berat pada pekan pertama Liga Primer 2012/2013 menghadapi Newcastle United di St.James Park, kini Tottenham Hostpur mendapat kesempatan menarik napas lega. Mereka akan menjamu West Bromwich Albion di White Hart Lane, Sabtu (25/8) malam nanti.
Dibandingkan dengan pertandingan sebelumnya, laga kedua Spurs di atas kertas lebih ringan. Selain itu mereka juga bermain di kandang
“Kami sangat optimistis menghadapi laga kedua kami di Liga Primer. Saya yakin sekali tim ini bisa menundukkan West Brom di White Hart Lane,”sendiri. Dengan dukungan penuh seluruh fans di White Hart Lane semangat dan kepercayaan diri akan muncul.
- Andre Villas-Boas -
Pelatih anyar Spurs musim ini, Andre Villas-Boas, ingin membuktikan kalau keputusan Spurs memilihnya sebagai pengganti Harry Redknapp tidak salah. Dia juga tidak mau mengulang kesalahan serupa ketika masih menangani Chelsea. Saat dia gagal memberikan hasil maksimal untuk John Terry dan para koleganya.
Soal pertemuan dengan West Brom, Villas-Boas meminta pasukannya untuk mewaspadai serangan balik dari lawannya itu. Secara kualitas, Spurs memang lebih diunggulkan akan mengamankan laga ini.
Dari sejarah pertemuan kedua tim pun Spurs lebih dominan. Dalam lima pertemuan terakhir di Liga Primer, tim berjuluk The Lilywhites itu menang tiga kali dan sisanya imbang. Dua kemenangan Tottenham dipetik musim lalu pada laga kandang dan tandang. Di White Hart Lane Spurs menang 1-0, sedangkan di The Hawthorns, Spurs unggul 3-1.
Namun, Villas-Boas tidak ingin terpengaruh pada data statistik. Dia meminta agar Rafael van der Vaart dan kawan-kawan selalu mewaspadai setiap gerakan lawan. Jika tidak, maka ini akan membahayakan mereka, karena The Baggies jelas ingin membalas kekalahan-kekalahan mereka.
Sementara itu manajer baru West Brom, Steve Clarke, juga mengusung misi serupa dengan Villas-Boas. Dia ingin memberi bukti kalau dirinya merupakan sosok yang tepat menangani The Baggies, meski tantangan yang dihadapi Clarke sangat berat. Kemenangan atas Liverpool 3-0 pekan lalu menjadi modal positif Clarke merengkuh ambisi poin maksimal di White Hart Lane.
Head to Head Tottenham vs West Bromwich : 04 Jan 2012 : Tottenham vs West Brom 1-0 (EPL) 26 Nov 2011 : West Brom vs Tottenham 1-3 (EPL) 23 Apr 2011 : Tottenham vs West Brom 2-2 (EPL) 11 Sep 2010 : West Brom vs Tottenham 1-1 (EPL) 02 Mei 2009 : Tottenham vs West Brom 1-0 (EPL) Lima Pertandingan Terakhir Tottenham : 18 Agt 2012 : Newcastle vs Tottenham 2-1 (EPL) 10 Agt 2012 : Valencia vs Tottenham 2-0 (Friendly) 01 Agt 2012 : NY Red Bulls vs Tottenham 1-2 (Friendly) 29 Jul 2012 : Liverpool vs Tottenham 0-0 (Friendly) 25 Jul 2012 : LA Galaxy vs Tottenham 1-1 (Friendly) Lima Pertandingan Trakhir West Bromwich : 18 Agt 2012 : West Brom vs Liverpool 3-0 (EPL) 11 Agt 2012 : Nottingham vs West Brom 0-2 (Friendly) 04 Agt 2012 : Sheffield Wednesday vs West Brom 1-1 (Friendly) 01 Agt 2012 : Stockport vs West Brom 1-4 (Friendly) 28 Jul 2012 : Barnsley vs West Brom 0-0 (Friendly)Prediksi Susunan Pemain Starting XI :
Tottenham : Friedel - Walker, Gallas, Kaboul, Assou Ekotto, Sandro, Livermore, Lennon, Van der Vaart, Bale, Adebayor.
West Bromwich : Foster - Reid, McAuley, Olsson, Ridgewell, Mulumbu, Yacob, Odemwingie, Morrison, Gera, Long.
ASIAN HANDICAPS ODDS - 0 : 1
PREDIKSI MENANG : Home : 40% --- Draw : 30% --- Away : 30%
PREDIKSI SKOR : Tottenham 3 - 1 West Bromwich
TIPS : Tottenham
PREDIKSI MENANG : Home : 40% --- Draw : 30% --- Away : 30%
PREDIKSI SKOR : Tottenham 3 - 1 West Bromwich
TIPS : Tottenham