Sabtu (1/9) malam nanti, West Ham United akan mendapat tantangan dari Fulham dalam lanjutan kompetisi Liga Primer di Boleyn Ground. Pelatih West Ham, Sam Allardyce, berharap kebangkitan setelah tim asal London Timur itu disikat Swansea City tiga gol tanpa balas pada laga keduanya musim ini.
Memasuki laga ketiga Liga Primer 2012/2013 malam nanti. West Ham yang merupakan salah satu tim promosi pun menyiapkan diri sebaik mungkin. Mereka terus mendatangkan pemain-pemain
“Saya ingin bermain dan tentu saja mencetak gol. Saya sangat mengenal sang manajer dan beberapa pemain di sini. Karenanya, sangat menyenangkan bisa bergabung dengan West Ham,”berkualitas. Teranyar Andy Carroll dari Liverpool dan Yossi Benayoun dari Chelsea pun direkrutnya demi ambisi meningkatkan kinerja tim musim ini.
- Andy Carroll -
Tujuan utama West Ham mendatangkan mereka tentu saja agar musim depan mereka bisa bertahan di divisi tertinggi Negeri Ratu Elizabeth II tersebut. Pasalnya, menjadi bagian dari Liga Primer adalah mimpi dari seluruh klub. Selain prestisenya yang begitu tinggi, persaingan juga sangat kompetitif. Karena itu, klub berjuluk The Hammers ini wajib mempersiapkan segalanya dengan baik.
Setelah musim lalu tampil di Championship, sekarang mereka akan mendapatkan tantangan yang sesungguhnya. Tim besutan Sam Allardyce itu harus bisa beradaptasi. Liga Primer 2012/2013 jelas akan sangat berbeda dibandingkan musim-musim sebelumnya.
Ada kekuatan baru yang kini mendominasi Liga Primer. Sekarang bukan hanya Manchester United, Arsenal, Chelsea dan Liverpool yang menakutkan. Ada Manchester City sang juara bertahan dan Newcastle United yang musim 2011/2012 menjadi tim penuh kejutan. The Magpies, finihs di peringkat 5 mengalahkan Chelsea dan Liverpool yang finish di peringkat 6 dan 8.
Begitu juga dengan Fulham yang bakal dihadapinya malam ini. Musim lalu Fulham sukses finish di peringkat 9, satu strip diatas Liverpool. West Ham jelas belum merasakan kekuatan baru Fulham. Terakhir kali The Hammers bertemu Fulham di Liga Primer pada musim 2010/2011. Kala itu West Ham mampu mendominasi 2 pertemuan dengan 1 kemenangan dan sekali seri.
Bertemu kembali di musim anyar, jelas bakal menghadirkan kondisi berbeda. Jelas kekuatan Fulham bukan lagi seperti 2 musim lalu. Buktinya di laga perdana awal musim, Fulham sukses menghujani 5 gol tanpa balas gawang Norwich City. Setelah itu akhir pekan kemarin di laga keduanya, mereka hampir saja mempermalukan Manchester United di Old Trafford, meski akhirnya kalah tipis 2-3.
Selain itu, kabar teranyar Fulham yakni mendatangkan striker haus gol Dimitar Berbatov dari Man United bagian dari upaya Fulham untuk meningkatkan kinerja tim untuk lebih baik dari musim lalu. Merapatnya Berbatov ke tim yang bermarkas di Craven Cottage itu jelas bakal menambah daya dobrak. Untuk itulah West Ham harus waspada dalam duel derby tim sesama asal London tersebut.
Menengok data statistik yang ada dalam sejarah pertemuan kedua tim, tuan rumah lebih diuntungkan walau sebenarnya keadaan relatif berimbang. Dalam 34 kali pertemuan, West Ham menang 15 kali dan 8 kali bermain imbang, serta sisanya Fulham membukukan 11 kali kemenangan. Dalam pertemuan terakhir, West Ham menang 3-1 kala bertemu di Craven Cottage musim 2010/2011 silam.
Head to Head West Ham vs Fulham : 26 Dec 2010 Fulham vs West Ham 1-3 (EPL) 02 Okt 2010 West Ham vs Fulham 1-1 (EPL) 02 Mei 2010 Fulham vs West Ham 3-2 (EPL) 04 Okt 2009 West Ham vs Fulham 2-2 (EPL) 18 Jan 2009 West Ham vs Fulham 3-1 (EPL) Lima Pertandingan Terakhir West Ham : 28 Aug 2012 West Ham vs Crewe Alexandra 2-0 (Carling) 25 Aug 2012 Swansea City vs West Ham 3-0 (EPL) 18 Aug 2012 West Ham vs Aston Villa 1-0 (EPL) 29 Jul 2012 FC Energie Cottbus vs West Ham 2-2 (Friendly) 27 Jul 2012 Dynamo Dresden vs West Ham 3-0 (Friendly) Lima Pertandingan Terakhir Fulham : 28 Aug 2012 Sheffield Wednesday vs Fulham 1-0 (Carling) 25 Aug 2012 Manchester United vs Fulham 3-2 (EPL) 18 Aug 2012 Fulham vs Norwich City 5-0 (EPL) 28 Jul 2012 Wycombe Wanderers vs Fulham 0-3 (Friendly) 18 Jul 2012 RB Leipzig vs Fulham 0-4 (Friendly)Prediksi Susunan Pemain Starting XI :
West Ham : Henderson - Spence, Potts, Demel, Driver, O’Brien, O’Neil, Kevin Nola, Matthew Taylor, Maynard, Vaz Te.
Fulham : Schwarzer - Riise, Hangeland, Hughes, Kelly, Riether, Diarra, Kacaniklic, Damien Duff, Kasami, Bryan Ruiz.
ASIAN HANDICAPS ODDS - 0 : ¼
PREDIKSI MENANG : Home : 40% --- Draw :30% --- Away : 30%
PREDIKSI SKOR : West Ham 2 - 1 Fulham
TIPS : West Ham
PREDIKSI MENANG : Home : 40% --- Draw :30% --- Away : 30%
PREDIKSI SKOR : West Ham 2 - 1 Fulham
TIPS : West Ham