Trend positif ini layak dicermati oleh Chelsea kala menjamu Sunderland pada Sabtu (14/1) malam nanti di Stamford Bridge. Modal yang dimiliki Sunderland bisa membawa kepedihan. Ingat, musim lalu Chelsea takluk di kandang sendiri saat menjamu Sunderland dengan skor telak 0-3. Jika tidak waspada, bukan mustahil The Black Cats bakal kembali menerkam.
Untuk itulah pelatih The London Blues, Andre Villas-Boas meminta anak asuhnya untuk lebih waspada serta meminta mereka semua mau bekerja lebih keras lagi di lapangan. Terutama bagi Fernando Torres yang diberi kesempatan untuk kembali membuktikan kapasitasnya setelah dalam beberapa kesempatan terakhir selalu menjadi pemain pilihan kedua setelah dalam laga ini AVB tak bisa memainkan Daniel Sturridge terkena akumulasi*kartu.
Walau Chelsea akhir-akhir ini sedikit labil yang menempatkan Chelsea saat ini terdampar di peringkat 4 dan membuat klub London Barat itu tertinggal 11 angka di belakang Manchester City dan cuma memimpin satu nilai di atas rival terdekat Arsenal, namun pengamat banyak mejagokan Chelsea bakal bisa mengatasi perlawanan Sunderland. Selain diuntungkan dengan bermain di bawah dukungan*publik Stamford Bridge, catatan statistik menunjukkan dalam 14 kali pertemuan terakhir, Chelsea hanya sekali kalah dan sisanya 13 kali dilalui dengan kemenangan.
Head to Head Chelsea vs Sunderland : 10 Sep 2011 : Sunderland vs Chelsea 1-2 (EPL) 02 Feb 2011 : Sunderland vs Chelsea 2-4 (EPL) 14 Nov 2010 : Chelsea vs Sunderland 0-3 (EPL) 16 Jan 2010 : Chelsea vs Sunderland 7-2 (EPL) 19 Ags 2009 : Sunderland vs Chelsea 1-3 (EPL) Lima Pertandingan Terakhir Chelsea : 08 Jan 2012 : Chelsea vs Portsmouth 4-0 (FA Cup) 02 Jan 2012 : Wolverhampton vs Chelsea 1-2 (EPL) 31 Des 2011 : Chelsea vs Aston Villa 1-3 (EPL) 26 Des 2011 : Chelsea vs Fulham 1-1 (EPL) 23 Des 2011 : Tottenham Hotspur vs Chelsea 1-1 (EPL) Lima Pertandingan Terakhir Sunderland : 08 Jan 2012 : Peterborough vs Sunderland 0-2 (FA Cup) 04 Jan 2012 : Wigan Athletic vs Sunderland 1-4 (EPL) 01 Jan 2012 : Sunderland vs Manchester City 1-0 (EPL) 26 Des 2011 : Sunderland vs Everton 1-1 (EPL) 22 Des 2011 : Queens Park Rangers vs Sunderland 2-3 (EPL)Prediksi Susunan Pemain Starting XI :
Chelsea : Cech - Cole, Jhon Terry, Bosingwa, David Luiz, Frank Lampard, Meireles, Ramires, Juan Mata, Torres, Drogba.
Sunderland : Mignolet - O'Shea, Richardson, Kilgallon, Meyler, Sessegnon, Cattermole, Colback, Vaughan, McClean, Bendtner.
PREDIKSI MENANG : Home : 70% --- Draw : 20% --- Away : 10%
PREDIKSI SKOR : Chelsea 2 - 1 Sunderland
TAG :