Di atas kertas, Cardiff jelas diunggulkan. Saat ini Cardiff duduk di posisi 3 klasemen Divisi Championship, sementara tamunya Crystal Palace berada di posisi 14 pada klasemen yang sama. Apalagi bermain di depan pendukung sendiri jelas menjadi keuntungan Cardiff. Mereka berambisi meneruskan kemenangan setelah pada laga teranyarnya mereka menang 3-2 atas Portsmouth. Walau saat itu The Bluebirds mengistirahatkan para pemain pilarnya demi menyimpan tenaga menghadapi Crystal Palace.
Pertandingan diperkirakan akan berlangsung panas dan ketat. Piala Carling merupakan kesempatan terbaik Cardiff dan Crystal Palace untuk meraih gelar musim ini. Pasalnya Cardiff maupun Crystal Palace lama sekali tidak merasakan juara. Crystal Palace terakhir kali mereka merasakannya saat menjadi juara Championship musim 1993/1994 silam.
Sementara Cardiff terakhir kali menjadi juara saat merebut FA Cup musim 1926/1927 lampa, serta juara Community Shield setahun berikutnya yakni musim 1927/1928. Jadi motivasi ingin merengkuh trophy ini bakal menambah bahan bakar kedua tim untuk saling jegal di laga ini.
Head to Head Cardiff City vs Crystal Palace : 11 Jan 2012 : Crystal Palace vs Cardiff City 1-0 (Carling) 05 Nov 2011 : Cardiff City vs Crystal Palace 2-0 (Div Champ) 09 Mar 2011 : Crystal Palace vs Cardiff City 1-0 (Div Champ) 29 Nov 2010 : Cardiff City vs Crystal Palace 0-0 (Div Champ) 27 Mar 2010 : Crystal Palace vs Cardiff City 1-2 (Div Champ) Lima Pertandingan Terakhir Cardiff City : 21 Jan 2012 : Cardiff City vs Portsmouth 3-2 (Div Champ) 14 Jan 2012 : Doncaster Rovers vs Cardiff City 0-0 (Div Champ) 11 Jan 2012 : Crystal Palace vs Cardiff City 1-0 (Carling) 07 Jan 2012 : West Bromwich vs Cardiff City 4-2 (FA Cup) 02 Jan 2012 : Cardiff City vs Reading 3-1 (Div Champ) Lima Pertandingan Terakhir Crystal Palace : 21 Jan 2012 : Blackpool vs Crystal Palace 2-1 (Div Champ) 14 Jan 2012 : Crystal Palace vs Leeds United 1-1 (Div Champ) 11 Jan 2012 : Crystal Palace vs Cardiff City 1-0 (Carling) 07 Jan 2012 : Derby County vs Crystal Palace 1-0 (FA Cup) 02 Jan 2012 : Crystal Palace vs Leicester 1-2 (Div Champ)Prediksi Susunan Pemain Starting XI :
Cardiff City : Marshall - McNaughton, Hudson, Turner, Taylor, Whittingham, Mason, Kiss, Gunnarsson, Cowie, Miller.
Crystal Palace : Speroni - Ramage, McCarthy, Gardner, Clyne, Ambrose, Garvan, Parr, Zaha, Martin, Murray.
PREDIKSI MENANG : Home : 55% --- Draw : 25% --- Away : 20%
PREDIKSI SKOR : Cardiff City 2 - 1 Crystal Palace
TAG :